Arsip Bulanan: Maret 2018

Belajar Percakapan Sopir Taksi

Mungkin di antara Anda ada yang pernah mendengar berita, bahwa ada seorang sopir taksi yang sudah tua tetapi memiliki kecakapan bahasa Inggris yang lumayan. Ya, setidaknya dari sisi conversation beliau mampu mengimbangi penumpangnya yang merupakan turis manca. Hal itu dapat … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Cerita Inspirasi | Meninggalkan komentar

Sertifikasi Anti Korupsi

Istilah sertifikasi mulai menjadi sangat ramai diperbincangkan ketika di dunia pendidikan Indonesia, Menteri Pendidikan mengeluarkan peraturan tentang sertifikasi tenaga pendidik sekitar tahun 2007. Bagaimana tidak, sertifikasi tersebut membuka jalan yang sangat lebar bagi perubahan kemakmuran hidup para pahlawan tanpa tanda … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Catatan | Tag , , | Meninggalkan komentar

Sekarung Cinta

Nak, maafkan ayah tidak membawakan kalian oleh-oleh. Tapi, percayalah bahwa ayah selalu membawa sekarung cinta untuk kalian. Bahwa ayah juga membawa bertumpuk cerita untuk kita bincangkan. Bahwa ayah juga membawa sebungkus canda untuk kita tertawa bersama. Oiya, ayah juga nanti … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Catatan | Meninggalkan komentar

Tes TOEFL, Perlukah Kursus?

Test of English as a Foreign Language atau disingkat TOEFL adalah salah satu ujian bahasa Inggris yang diselenggarakan lembaga tersertifikasi untuk melihat sejauh mana kemampuan berbahasa Inggris seseorang yang bahasa ibunya bukan bahasa Inggris. Wah, panjang sekali definisinya ya.. Itu … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Catatan | Tag | Meninggalkan komentar

Pilkada Selektif

Pemilihan kepala daerah (pilkada) langsung, bagi sebagian besar orang di Indonesia merupakan solusi paling demokratis yang dimiliki bangsa ini untuk merealisasikan sila kerakyatan dari Pancasila. Opini ini tidak salah, bahkan memang idealnya seperti itu, setiap warga negara memiliki hak politiknya … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Catatan | Tag , | Meninggalkan komentar

Maratus Pulang

“Tik, saya pinjam buku catatanmu ya. Boleh?” pinta Maratus pada sahabatnya itu, tak lama setelah guru sejarah mereka keluar. “Boleh, tapi jangan dicoret-coret, ya. Awas kalau ditulisi macam-macam..,” balas Tutik sembari menyerahkan buku catatannya. Sudah menjadi kebiasaan Maratus untuk jarang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Bahasa | Tag | Meninggalkan komentar

Jakarta, Kau Rindu Aku?

Kemarin malam, kau sambut aku dengan gerimis Aku tak tahu, kau bahagia atau sedih Setelah lama aku tak menemuimu, kini aku tidur di dekapanmu Sungguh, aku tak tahu, aku rindu kamu atau kamu yang rindu Malam berlalu tak ada yang … Baca lebih lanjut

Dipublikasi di Catatan | Meninggalkan komentar